Pengumuman SNBP 2025 : Awal Perjalanan Baru
SNBP atau Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi adalah jalur seleksi masuk perguruan tinggi negeri yang menilai calon mahasiswa berdasarkan prestasi akademik dan non-akademik, seperti nilai rapor, portofolio, dan prestasi lainnya. Seleksi Nasional Berdasarkan Prestasi (SNBP) diselenggarakan secara bersama-sama oleh Panitia Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB), yang dibentuk oleh Mendiktisaintek bersama Majelis Rektor Perguruan Tinggi Negeri Indonesia […]
Baca Selengapnya...